13 May 2018

Home Android Tips › Cara Memperbaiki Baterai HP Yang Sudah Ngedrop

Cara Memperbaiki Baterai HP Yang Sudah Ngedrop

Daftar Isi [Lihat]

Cara memperbaiki baterai hp yang sudah ngedrop - Adakalanya battery yang menjadi ngedrop ini terjadi karena memang sudah waktunya batrei harus diganti (cell batrei tersebut sudah rusak).

Bisa juga karena perakitan dari batrei yang kurang bagus, hal ini biasa terjadi pada pergantian batrei baru.
Handphone tiba-tiba mati meskipun indikator batre masih penuh.

Kondisi batre yang ngedrop tersebut berbeda dengan batrei yang memang sudah rusak pada waktunya (rusak pada cell-nya).

Batrei yang ngedrop ini kondisinya masih bagus dan cell batre belum terlihat mengembung.

Seperti yang telah saya singgung diatas, betrei yang ngedrop tersebut adalah karena perakitan dari batrei yang kurang bagus atau bisa dikatakan karena buruknya perakitan "regulator" yang ada didalam batre

Baca Juga Cara mengganti cell battery handphone

Cara Memperbaiki Baterai HP Yang Sudah Ngedrop

Berikut ini cara untuk memperbaikinya atau mengatasi battery yang ngedrop..

- Bongkar batrei, umumnya batrei hanya dibungkus kertas.

- Setelah kertas terlepas maka akan terlihat cellnya (terbungkus aluminium foil).

- Lepas konektor cell tersebut, gunakan soder untuk melepaskan.
Terlebih dahulu tandai polaritasnya.

- Lepas juga regulatornya (rangkaian kecil yang terhubung dengan cell batrei tadi)

Cara memperbaiki baterai hp yang sudah ngedrop
Soder ulang semua komponen pada regulator

Setelah regulator sudah terlepas, lakukan soder ulang.

Gunakan pasta/flux untuk soder ulang agar lebih mudah.

Setelah dirasa cukup, rakit kembali dan jangan sampai polaritasnya terbalik.

Coba pada handphone.

Dan kini batrei anda menjadi normal kembali tanpa ngedrop..

Baca Juga Handphone mati sendiri (tidak restart)
Mudah bukan?
Semoga tips Cara memperbaiki baterai hp yang sudah ngedrop ini bermanfaat..
Selamat mencoba..

Cara memperbaiki baterai hp yang sudah ngedrop
cara mengatasi baterai tanam ngedrop, cara memperbaiki baterai hp yang cepat habis, cara memperbaiki batre hp yang kembung, cara memperbaiki baterai hp yang rusak, cara memperbaiki baterai hp ngedrop dan kembung, cara memperbaiki baterai hp yang soak, cara memperbaiki batre hp yang mati, cara mengatasi batre ngedrop xiaomi, cara memperbaiki baterai hp yang cepat habis, cara memperbaiki baterai tanam hp yang sudah ngedrop, cara memperbaiki baterai hp yang sudah kembung, penyebab hp ngedrop, cara memperbaiki baterai hp samsung yang rusak, baterai hp cepat habis, cara memperbaiki baterai tablet yang rusak, kalibrasi baterai

Related Posts

No comments:

Leave a Comment